Selasa, 29 Januari 2013

SETREN GIRIMANIK "PESONA TERSEMBUNYI"


 photo 295408_422881981122115_1532849478_n.jpg  

Pendahuluan
Yups, cerita saya mulai,,,
Pada hari Minggu tanggal 27 Januari 2013.
Saya beserta dua teman saya Catur dan Dhani, yah berlibur ke Air Terjun tepatnya di Dk. Setren, Kecamatan Slogohimo.

Berjarak sekitar 40 km dari pusat kota Wonogiri ke arah timur menuju Ponorogo.  Dari kota Wonogiri perjalanan di arahkan ke Slogohimo ke arah utara, sekitar 10 km dengan jalan yang menanjak hingga pintu masuk air terjun.  Tiket masuk adalah Rp 2000 per orang.  Biaya parkir adalah Rp 2000 untuk kendaraan roda dua. Selanjutnya dari pintu masuk perjalanan diteruskan ke Bumi Perkemahan. Tentu perjalanan tak mudah, jalan menuju ke tempat tujuan, jalan berbatu, aspalan rusak, naik motor serasa naik onta bung.
belum lagi pas sampai dibukit perkemahannya jalan menanjak dengan jalan selebar kurang lebih hanya 1 meter, samping berbatasan dengan Jurang.. -__-" 

Setelah sampai di tempat parkir...haduhh sedikit kecewa dengan fasilitas disekitarnya. :( seperti tak pernah dijamah oleh pemerintah.

 photo IMG_5524_zps035076b9.jpg

 photo IMG_5523_zps61df6d7c.jpg

ISI
 yah sesampai ditempat parkir sejenak kami melepas lelah dengan segelas kopi.
setelah ngopi-ngopi langsung lanjut perjalanan menuju Air tejun Pertama "Air Terjun Condromoyo"
jaraknya paling dekat dengan tempat parkir tadi sekitar 500m.
 nah begini jalan menuju airtejunnya.

Jalan menuju Air Terjun photo 23360_422884094455237_1131558018_n_zpse248e8f4.jpg
Mantap bukan???
serunya lagi ditengah perjalanan kita disuguhi dengan pemandangan yang SUbhanallah Indah banget.
 photo 75086_423047584438888_1407928762_n_zps868fd54f.jpg

 photo 64967_423047551105558_782781771_n_zps66b6bfb6.jpg

 photo 603008_423047667772213_1443353409_n_zps7e102dfe.jpg 

Dari ketinggian pokoknya tinggi banget...kota kota dibawah terlihat kecil kecil...hamparan hijau pepohonan menentramkan hati. serasa tak ingin beranjak dari tempat itu.
setelah menikmati pemandangan, lanjut ke Air Terjun.
dan benar saja, sesampainya di Air Terjun, terperanjat kagum Subhanallah tak sia sia perjalnan ini kami tempuh, kami di suguhkan dengan Ciptaan yang sangat Bernilai Tinggi.
Air Terjun Condromoyo Suara Gemericik Airnya yang Menggelora

Setelah menikmati Keindahan Air Terjun Condromoyo, kami lanjutkan ke Air Terjun berikutnya yaitu Air Terjun Manikmoyo yang jaraknya lebih jauh sekitar 2 km dari tempat parkir. dan perjalanan itu tak mudah sedikit menanjak dan menurun  dan lebih masuk ke dalam hutan. haduh haduh...remuk mul.
Tapi perjalanan itu terbayar dengan suguhan yang menapjubkan dari Air Terjun Manimoyo.

 
 
 photo 205656_422881954455451_1939055833_n.jpg
 


 photo 148386_422884367788543_1599984763_n.jpg 

 photo 74168_422884307788549_796230766_n.jpg

 photo 156352_422881814455465_224826545_n.jpg

 photo 556533_422881821122131_275100575_n.jpg
AIR TERJUN MANIKMOYO KETINGGIAN MEMPESONA JIWA

VIDEONYA :D

PENUTUP
WALAUPUN PERJALANAN MEMAKAN WAKTU DAN TENAGA YANG DIBILANG EKSTRA LAH. TAPI TERBAYAR DENGAN KEINDAHAAN ALAM YANG BERNILAI TINGGI.
SAYA MEREKOMONDASIKAN WISATA INI UNTUK ANDA KUNJUNGI.

TERIMA KASIH. SEMOGAT BERMANFAAT
Categories:

2 komentar: